Striker berusia 18 tahun tengah jadi bahan perbincangan di Inggris, usai ia mampu membuat empat gol dari dua pertandingan, termasuk ketika membantu tim menang melawan Arsenal pekan lalu.
Carrick mengatakan bahwa Rashford tidak lantas sombong dengan kesuksesannya tersebut dan menyebut bahwa dirinya adalah salah satu pemain paling pendiam di dalam tim.
"Ia benar-benar sederhana dan ia amat tenang untuk saat ini. Ia mungkin bisa menunjukkan performa terbaiknya dalam waktu dekat. Saya berbicara dengannya di ruang ganti usai pertandingan dan ia membicarakan tentang atmosfer yang ada dan semua hal itu," tutur Carrick pada Daily Star.
"Jadi melihat apa artinya pertandingan tersebut untuk dirinya, benar-benar luar biasa. Bagi mereka sekarang, yang penting adalah menjaga standar, terus bermain di level tersebut dan kembali menunjukkan penampilan yang sama seperti sebelumnya."
"Anda tak bisa meminta lebih darinya usai laga seperti itu. Ia amat luar biasa untuk saat ini, namun ia jelas akan menghadapi momen di mana semua tidak akan berjalan terlalu bagus untuknya. Saya yakin ia akan menyadari hal tersebut, namun kita hanya perlu membantunya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan MU, Watford Tak Istimewakan Rashford
Liga Inggris 1 Maret 2016, 23:34
-
Kualitas Tak Jelas, MU Dilarang Beli Marc Bartra
Liga Inggris 1 Maret 2016, 22:16 -
MU Siapkan 23 Juta untuk Datangkan Berardi
Liga Inggris 1 Maret 2016, 21:47
-
Fans Arsenal Sobek-sobek Jersey Usai Kalah dari MU
Bolatainment 1 Maret 2016, 21:26
-
Perpanjangan Kontrak Carrick Masih Gelap
Liga Inggris 1 Maret 2016, 20:35
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR