
Bola.net - Gelandang Manchester United, Michael Carrick, meminta klubnya untuk tidak fokus kepada hasil di klasemen Premier League saat ini.
Hingga matchday 9 sejauh ini, The Red Devils masih tertahan di posisi delapan, setelah hanya menghasilkan empat kemenangan, dua hasil seri dan tiga kekalahan. Tiga poin terakhir didapat saat akhir pekan kemarin berhasil bangkit saat mengalahkan Stoke City 3-2.
Dengan predikat sebagai juara bertahan kompetisi, maka posisi saat ini jelas bukan tempat yang nyaman bagi Setan Merah. Carrick bahkan menilai jika United saat ini memang tidak perlu melihat klasemen, dan lebih perlu untuk fokus ke laga selanjutnya.
"Tidak ada hal penting di klasemen saat ini. Tentu kami sadar dengan situasi ini, namun tidak ada gunanya jika kami terus berandai-andai. Kami hanya perlu berkonsentrasi untuk meraih kemenangan dan menanti di mana kami akan berada," ujar Carrick.
Ditambahkan Carrick bahwa kemenangan yang diraih United harusnya disikapi dengan fokus, untuk terus bangkit dan mengembalikan kondisi tim sebagaimana mestinya. [initial]
(sky/atg)
Hingga matchday 9 sejauh ini, The Red Devils masih tertahan di posisi delapan, setelah hanya menghasilkan empat kemenangan, dua hasil seri dan tiga kekalahan. Tiga poin terakhir didapat saat akhir pekan kemarin berhasil bangkit saat mengalahkan Stoke City 3-2.
Dengan predikat sebagai juara bertahan kompetisi, maka posisi saat ini jelas bukan tempat yang nyaman bagi Setan Merah. Carrick bahkan menilai jika United saat ini memang tidak perlu melihat klasemen, dan lebih perlu untuk fokus ke laga selanjutnya.
"Tidak ada hal penting di klasemen saat ini. Tentu kami sadar dengan situasi ini, namun tidak ada gunanya jika kami terus berandai-andai. Kami hanya perlu berkonsentrasi untuk meraih kemenangan dan menanti di mana kami akan berada," ujar Carrick.
Ditambahkan Carrick bahwa kemenangan yang diraih United harusnya disikapi dengan fokus, untuk terus bangkit dan mengembalikan kondisi tim sebagaimana mestinya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes: Januzaj Bisa Ladeni Permainan Kasar
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 23:22 -
Dicemooh Fans, Nani Dibela Moyes
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 23:18 -
Ini Alasan Moyes Masih Pertahankan Zaha
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 21:27 -
Terungkap, Fellaini Tolak Arsenal Demi Man United
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 20:15 -
Van Persie: Januzaj Adalah Youngster Terbaik
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 19:20
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR