The Blues mampu meraih kemenangan 2-1 atas Watford di Vicarage Road pekan lalu. Mereka sempat tertinggal lebih dulu, sebelum gol kedua pemain tersebut di 10 menit terakhir membalikkan keadaan dan memberikan tiga angka penuh pada tim tamu.
"Chelsea terlihat seperti tim yang benar-benar berbeda ketika Michy Batshuayi dan Diego Costa bermain di saat bersamaan," tulis Cascarino di The Times.
"Akhir pekan lalu, mereka bermain bersama selama 20 menit terakhir, mereka benar-benar merusak pertahanan Watford. Conte memiliki sesuatu yang istimewa dalam dua pemain tersebut."
"Ketika ia bermain sendiri, Costa seperti terisolasi. Tidak ada ruang untuknya, ia hanya bisa mencoba menekan dan mengintimidasi lawan."
"Batshuayi adalah finisher yang mengandalkan insting namun ia bisa bermain lebih dalam dan Costa bisa berlari dari belakang." [initial]
(time/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moses Terkesan dengan Laju Chelsea Asuhan Antonio Conte
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:56
-
Real Madrid Relakan James Rodriguez Gabung Arsenal atau Chelsea
Liga Spanyol 23 Agustus 2016, 22:16
-
Lebih Hemat, Chelsea Bisa Dapatkan Dua Bek dari Swiss Ini
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 21:38
-
Chelsea Lontarkan Tawaran 50 Juta Pound Untuk Koulibaly
Liga Italia 23 Agustus 2016, 21:32
-
Antonio Conte Tegaskan Chelsea Butuh Bek Baru
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 20:12
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR