Bola.net - - Edinson Cavani percaya bahwa dirinya, , dan Kylian Mbappe masih bisa bermain lebih hebat lagi di .
Pemain anyar, Mbappe, mencetak gol di laga debutnya melawan Metz. Di pertandingan yang sama, Cavani membuat brace dan Neymar juga ikut mencatatkan namanya di papan skor guna membuat tim Paris menang 5-1.
Itu adalah kali pertama Cavani, Mbappe, dan Neymar bermain bersama sebagai rekan setim, sejak pemain remaja dipinjam dari Monaco dan megabintang Brasil menjadi pemain termahal dunia setelah ditebus dari Barcelona.
Dan Cavani merasa mereka bertiga masih bisa bermain lebih hebat lagi.
Kylian Mbappe dan Neymar
"Saya kira kami bermain bagus tadi. Kami amat bagus di semua area. Tentu saja sulit bermain 10 melawan 11, namun kami layak menang karena kami bermain bagus. Saya merasa hebat, meski baru kembali dari timnas. Saya selalu ingin bermain jika ada kesempatan dan pelatih memilih saya, ini bagus," tutur Cavani di Canal Plus.
"Saya selalu memberikan yang terbaik, ini positif untuk semua orang, dan kami merasa hebat di atas lapangan."
"Mbappe dan Neymar adalah pemain hebat. Kami semua saling memahami. Saya berharap kami akan terus menjadi lebih baik lagi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Mbappe Adalah Pele Baru
Liga Eropa Lain 10 September 2017, 22:06
-
Cavani: Mbappe dan Neymar Bisa Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 10 September 2017, 00:40
-
Mbappe Yakin Neymar Akan Naikkan Level Permainannya
Liga Eropa Lain 9 September 2017, 23:20
-
Mbappe: Gol Perdana yang Indah
Liga Eropa Lain 9 September 2017, 17:20
-
Emery Sanjung Start Apik Mbappe di PSG
Liga Eropa Lain 9 September 2017, 17:00
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR