
Terakhir kali Arsenal menjuarai Premier League Inggris adalah pada musim 2003/04 silam.
"Pembelian Alexis Sanchez dan Mathieu Debuchy adalah sebuah sinyal," kata Cazorla seperti dilansir Marca.
"Itu menunjukkan bahwa klub sedang membangun sebuah tim yang siap menjadi penantang serius dalam perebutan juara. Semoga kami bisa meraih setidaknya satu gelar lagi musim ini," pungkasnya.
Musim 2013/14 kemarin, Arsenal menjuarai Piala FA dan mengakhiri puasa gelarnya yang sudah berlangsung selama sembilan tahun.
Musim 2014/15 nanti, Cazorla berharap The Gunners dapat menjadi yang terbaik di liga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla: Premier League 2014/15 Sangat Ketat
Liga Inggris 26 Juli 2014, 22:30
-
Cazorla: Piala FA Buat Arsenal Merdeka
Liga Inggris 26 Juli 2014, 22:24
-
Cazorla: Awas, Arsenal Punya Alexis dan Debuchy
Liga Inggris 26 Juli 2014, 20:30
-
Cazorla: Arsenal Harus Contoh Atletico
Liga Inggris 26 Juli 2014, 19:30
-
Atletico Siapkan 30 Juta Pound Untuk Cazorla dan Chicharito?
Liga Spanyol 25 Juli 2014, 18:23
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR