Kiper asal Rep. Ceska itu tengah bersiap menghadapi tim MLS All-Star, dalam laga uji coba perdana The Gunners di Amerika Serikat.
Tim asuhan Arsene Wenger akan mengusung target tinggi musim depan, usai mereka kalah bersaing dengan Leicester City dalam merebut gelar juara Premier League dan akhirnya hanya finish di peringkat dua klasemen akhir.
"Seperti yang saya katakan, dalam momen pra-musim seperti ini, amat penting untuk mendapatkan tantangan menanti di depan mata anda, karena ini bukan hanya soal stamina, namun juga kembali ke bentuk terbaik di sisi mental, karena anda juga harus fokus dan memastikan anda berada di puncak permainan, meski ini hanya pra-musim," tutur Cech pada Evening Standard.
Sebelum terbang ke Amerika Serikat, Arsenal sempat menjalani uji coba melawan Lens di Prancis. [initial]
(eve/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mahrez Diklaim Akan Segara Jadi Milik Arsenal
Liga Inggris 28 Juli 2016, 23:12
-
Diminati MU dan Arsenal, Calhanoglu Tegaskan Bertahan di Leverkusen
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:51
-
Henry: Giroud Tidak Bisa Jadi Striker Tunggal
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:49
-
Monreal: Bellerin Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:26
-
Nacho: Arsenal Harus Lebih Konsisten
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR