Bola.net - - Bek asal Brasil Fabio Da Silva mengisyaratkan bahwa karirnya di Manchester United berantakan karena cedera yang kerap dialaminya.
Fabio direkrut oleh MU dari Fluminense. Ia baru memperkuat United pada musim panas 2008.
Namun ia tak sering bermain di sana. Ia juga sempat dipinjamkan ke QPR pada musim 2012-13.
Total, selama di MU, pemain asal Brasil ini hanya bermain sebanyak 56 kali di semua ajang kompetisi. Pada tahun 2014, ia pun dilepas ke Cardiff City.
Sukses di Timnas
Fabio mengaku ia sebelumnya sempat bersinar di level timnas. Ia bahkan bisa mengemas banyak gol meski posisinya adalah seorang bek.
"Di Brasil, saya pernah menjadi kapten tim nasional di level U-17," bukanya pada ESPN.
“Saya mencetak banyak gol untuk tim itu, dan saya akan menggiring bola, karena itulah yang kami lakukan. Bukan di Manchester," serunya.
Terhambat
Pemain yang kini membela Nantes itu kemudian menyebut bahwa cedera mungkin telah menghalanginya untuk bisa tampil maksimal. Selain itu, ia juga kesulitan bersaing dengan bek asal Prancis, Patrice Evra.
“Mungkin saya tidak cukup berkembang, tetapi saya juga bersaing dengan Patrice Evra dan ia selalu fit. Ia sangat membantu saya, dan kami memiliki hubungan yang baik. Ia tidak membuatnya mudah pada saya, dan ia jujur," kenangnya.
“Ia bahkan berkata, 'Fabio, saya dapat memberi Anda kesempatan [untuk bermain], tetapi bayangkan jika Anda tampil dengan baik dan saya kehilangan tempat saya?'"
"Bahkan tanpa Patrice, saya terlalu sering cedera, dan itu menghentikan saya untuk memasuki ritme bermain yang tepat setiap pekan," kilahnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney: Solskjaer Satu-satunya Kandidat yang Pas untuk MU
Liga Inggris 22 Maret 2019, 22:12
-
Kalah Dua Kali Beruntun, Posisi Ole Gunnar Solskjaer Diklaim Masih Aman
Liga Inggris 22 Maret 2019, 22:00
-
Berbatov: Pertama Gabung, Pogba Langsung Bikin Heboh di MU
Liga Inggris 22 Maret 2019, 21:45
-
Bungkam Mbappe, MU Diklaim Belum Tentu Bisa Tahan Messi
Liga Champions 22 Maret 2019, 21:40
-
Pochettino Diklaim Lebih Layak Tangani MU Ketimbang Solskjaer
Liga Inggris 22 Maret 2019, 21:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR