Bola.net - - Antonio Conte mengatakan bahwa ia dan para pemainnya di sama sekali tidak meragukan gengsi Piala Liga
The Blues tengah bersiap menghadapi Arsenal di leg kedua semifinal Piala Liga di Emirates, usai sebelumnya kedua klub bermain imbang 0-0 di Stamford Bridge.
Chelsea bisa dibilang tinggal selangkah lagi menuju partai final di Wembley, dan menurut Conte itu adalah sesuatu yang amat luar biasa - terutama usai musim lalu mereka memainkan final Piala FA di sana.
"Bagi saya, bagi para pemain, bagi fans, ini adalah target yang penting, terutama untuk saya," jelasnya di FFT.
Pemain Chelsea rayakan gol Danny Drinkwater.
"Di tahun pertama saya punya kesempatan memenangkan Premier League, bermain di final Piala FA dan kini mungkin memainkan final Piala Liga."
"Berkesempatan memainkan begitu banyak final di negara ini, bagi saya itu sangat penting. Agar bisa bermain di final kami harus melewati Arsenal, dan itu tantangan yang sulit. Arsenal juga ingin bermain di final."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-gara Visa, Transfer Dzeko ke Chelsea Tertunda
Liga Italia 24 Januari 2018, 23:34
-
Di Mata Willian, Sanchez Pemain Terbaik Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2018, 23:24
-
Xhaka Ketagihan Bermain di Wembley Lagi
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:46
-
Conte: Kami Bekerja Fantastis, Juara Tidak Penting!
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:36
-
Lawan Arsenal, Willian Tak Mau Chelsea Sampai Rasakan Kekalahan
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:22
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR