Bola.net - - Manajer , Antonio Conte menyalahkan dirinya sendiri atas kekalahan 0-2 yang dialami The Blues kala melawat ke markas Manchester United, Minggu (16/4).
Dalam laga ini, secara statistik Chelsea memang kalah segalanya. Conte pun berpendapat hal ini terjadi karena ia gagal membuat anak asuhnya menunjukkan motivasi untuk bermain di laga besar.
"Saya pikir mereka (United) layak menang. Mereka menunjukkan ambisi lebih dibanding kami dan motivasi lebih, tapi dalam kasus ini kesalahan ada pada pelatih," ujar Conte kepada Sky Sports.
"Iya (ini salah saya), karena dalam kasus ini saya tak bisa mengeluarkan hasrat atau motivasi yang tepat untuk memainkan laga seperti ini," tambahnya.
"Untuk memainkan tipe laga seperti ini mulai sekarang hingga akhir nanti kami harus memiliki antusiasme yang luar biasa, motivasi luar biasa untuk mencoba mencapai target," lanjutnya.
Ander Herrera
Dua gol United di laga ini dicetak Marcus Rashford dan Ander Herrera di menit-menit awal masing-masing babak pertama dan kedua.
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bakal Jadi Awal Revolusi AC Milan
Liga Italia 17 April 2017, 23:48
-
Chelsea Siap Jegal MU dan Liverpool Dalam Perburuan Tielemans
Liga Inggris 17 April 2017, 20:48
-
Ini Kunci Sukses Chelsea Menurut Hazard
Liga Inggris 17 April 2017, 17:01
-
Ibrahimovic Dukung Kante Jadi Pemain Terbaik Premier League
Liga Inggris 17 April 2017, 15:50
-
Ini Penyesalan Gary Cahill Usai Chelsea Dikalahkan MU
Liga Inggris 17 April 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR