Bola.net - - Michy Batshuayi menggunakan Twitter untuk menunjukkan reaksinya atas kekalahan telak atas Watford di Vicarage Road semalam.
Pemain Belgia meninggalkan Stamford Bridge bulan lalu untuk bergabung dengan Borussia Dortmund sebagai pemain pinjaman di hari terakhir bursa Januari.
Michy Batshuayi
Sang striker sebelumnya kerap kesulitan mendapatkan waktu bermain di Chelsea, namun langsung menggebrak dengan membuat dua gol kala menjalani debut di Bundesliga pekan lalu.
😢😢😢😢
— Michy Batshuayi (@mbatshuayi) February 5, 2018
Terlepas dari sikap manajer Antonio Conte yang tidak menunjukkan kepercayaan pada sang striker dan justru merekrut Olivier Giroud dari Arsenal, Batshuayi sama sekali tak menunjukkan nuansa dendam ketika menggunakan serangkaian emoji menangis untuk meratapi kekalahan Chelsea atas Watford.
Sementara itu, Conte membantah bahwa posisinya sedang terancam menyusul kekalahan di tangan The Hornets.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Enrique, Redknapp Sarankan Chelsea Ganti Conte dengan Howe
Liga Inggris 6 Februari 2018, 23:39
-
Sebuah Pekan Yang Tidak Menyenangkan Bagi Giroud
Liga Inggris 6 Februari 2018, 21:02
-
Chelsea Segera Tunjuk Enrique Gantikan Conte
Liga Inggris 6 Februari 2018, 20:03
-
Bos Watford Tak Tahu Bakal Seperti Apa Masa Depan Deulofeu
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 16:00
-
Lineker: Barca Akan Eliminasi Chelsea di Liga Champions
Liga Inggris 6 Februari 2018, 15:40
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR