Manajer Portugal tersebut akan memperbolehkan para pemainnya untuk menikmati suasana akhir tahun, usai sebelumnya melarang pemain Chelsea bersantai musim lalu.
"Saya pikir lebih penting apa yang mereka lakukan ketimbang apa yang tidak mereka lakukan bersama kami, daripada apa yang mereka lakukan bersama kami," tutur Mourinho pada Goal International.
"Bersama kami, persentase hari amat kecil sehingga apa yang mereka lakukan di sini bisa hancur dalam sekejap. Dan mereka punya 20 jam untuk melakukan itu. Itu tanggung jawab mereka. Mungkin karena itu, klub tengah mempersiapkan pesta Natal untuk mereka dan keluarga. Skuat ini terdiri dari banyak pemain muda, jadi saya pikir ini bagus untuk mereka," pungkasnya.
Mourinho dan Chelsea akan berjuang meraih tiga angka penuh dari Sunderland malam nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ogah Sebut Costa Terbaik Premier League
Liga Inggris 29 November 2014, 23:40
-
Mourinho Tak Tertarik Belanja di Januari
Liga Inggris 29 November 2014, 23:20
-
Poyet: Chelsea Tim Terbaik di Premier League
Liga Inggris 29 November 2014, 20:00
-
Mourinho Akui Schurrle Sempat Jatuh Sakit
Liga Inggris 29 November 2014, 17:40
-
Chelsea Perkasa, Mourinho Tak Lagi Larang Pesta
Liga Inggris 29 November 2014, 16:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR