
Bola.net - - Komentator BBC, John Motson mengatakan bahwa performa yang ditunjukkan Chelsea saat membantai Everton akhir pekan lalu adalah performa terbaik yang pernah dia lihat dalam sejarah Premier League.
Menurut komentator senior Inggris tersebut, apa yang ditunjukkan tim arahan Antonio Conte pada pertandingan tersebut benar-benar luar biasa. Bukan hanya mampu mendominasi, tapi pergerakan para pemain dan juga ancaman yang ditebar tiap kali menyerang membuatnya terkesan.
Saking terkesannya, komentator yang memulai debut sebagai komentator pertandingan pada tahun 1971 tersebut mengatakan performa The Blues lebih baik dari performa terbaik Arsenal maupun Manchester United di performa terbaik mereka.
"Ini adalah performa 90 menit terbaik yang pernah saya lihat di Premier League," ujarnya kepada BBC Sport.
"Saya menempatkannya di atas semua yang saya lihat dari Arsenal saat mereka di performa terbaik mereka, saya menempatkannya di atas semua yang saya lihat dari Manchester United karena ini adalah sepakbola dari planet lain," sambungnya.
"Menghasilkan sepakbola seperti itu, saya tak akan melihat tim lain untuk juara," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Penalti, Cole Minta Maaf Pada Gerrard
Bola Dunia Lainnya 7 November 2016, 19:59
-
Conte Menolak Sebut Chelsea Kirim Pesan Peringatan ke Tim Lain
Liga Inggris 7 November 2016, 16:00
-
Karena David Luiz, Eks Tottenham ini Ingin Minta Maaf ke Conte
Liga Inggris 7 November 2016, 15:45
-
'Chelsea Saat Bantai Everton, Terbaik Dalam Sejarah Premier League'
Liga Inggris 7 November 2016, 15:30
-
Jagielka Akui Everton Layak Dikalahkan Chelsea
Liga Inggris 7 November 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR