
Sejak musim lalu, Soton menjelma menjadi kuda hitam di pentas Premier League. Performa itu berlanjut hingga musim ini walau banyak eksodus pemain plus Manajer.
Alhasil, sama seperti musim lalu, musim ini para pemain di klub tersebut laris manis dilirik oleh klub-klub lain. Contohnya saja Schneiderlin dan Clyne. Nama pertama kerap dikait-kaitkan dengan Arsenal, sementara nama kedua kerap dihubung-hubungkan dengan Liverpool dan Manchester United.
Namun, menurut The Guardian, kini muncul peminat anyar untuk dua pemain itu. Klub tersebut adalah Chelsea. Walau demikian, The Blues harus mau merogoh koceknya dalam-dalam jika ingin mendaratkan dua pemain itu ke Stamford Bridge. Sebab, Soton masih enggan melepasnya. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- City Tak Akan Pecat Pellegrini
- Miranda Bangga Terus Dikaitkan Dengan Manchester United
- Pastore Akui Keberadaan Ancelotti Bisa Membuatnya ke Madrid
- Kode, Dybala Hanya Mau Klub Dengan Liga Champions
- Barcelona Ikut Incar Bek Torino, Matteo Darmian
- MU Siap Jual Di Maria Demi Rekrut 3 Bintang Baru
- Chelsea Berpeluang Besar Gaet Bintang Muda Fluminense
- Liverpool Akan Datangkan Bek Leeds United
- Cavani Tolak Kembali ke Serie A, Kecuali ke Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andre Gomes Bantah Rumor Chelsea
Liga Inggris 9 April 2015, 22:11
-
Mourinho: Wenger Benar, Ballon d'Or Dihapus Saja
Liga Inggris 9 April 2015, 21:48
-
Wenger Bertekad Pangkas Jarak Dengan Chelsea
Liga Inggris 9 April 2015, 21:22
-
Liga Inggris 9 April 2015, 21:09

-
Wenger Tak Mau Pikirkan Jadwal Berat Chelsea di EPL
Liga Inggris 9 April 2015, 17:01
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR