Chelsea sebelumnya sudah menawar sang pemain dengan harga 50 dan 62 juta pounds, namun ditolak oleh Real. Meski demikian, manajer Antonio Conte amat mengagumi pemain berusia 23 tahun dan amat ingin mendatangkannya.
Real baru saja membeli lagi sang striker dari Juventus di musim panas dan kabarnya mereka ingin menjualnya lagi demi mendapatkan keuntungan finansial, dan situasi ini siap dimanfaatkan Chelsea.
Andai memang Chelsea tidak bisa mencapai kata sepakat dengan Real, Chelsea bisa jadi akan mencoba untuk menggaet Romelu Lukaku, yang kabarnya berharga sekitar 65 juta poundsterling.
Namun demikian, manajemen klub London menilai harga pemain Belgia terlalu mahal, mengingat mereka-lah yang menjualnya ke Everton dengan hanya 28 juta poundsterling dua tahun silam. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Batshuayi Sudah Merasa Lebih Baik Sejak Dilatih Conte
Liga Inggris 22 Juli 2016, 21:04
-
Christensen: Mourinho Tularkan Mental Juara di MU
Liga Inggris 22 Juli 2016, 15:26
-
Christensen Bantah Dihubungi Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2016, 15:24
-
Christensen Ambisi Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2016, 15:24
-
Loftus-Cheek Siap Hadapi Tantangan Baru Bersama Conte
Liga Inggris 22 Juli 2016, 14:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR