
Bola.net - Legenda Manchester United, Paul Scholes mengungkapkan apa yang perlu dilakukan Manchester United agar lini serang mereka tidak memble lagi. Ia menilai sosok Christian Eriksen sangat dibutuhkan untuk membuat lini serang Setan Merah lebih tajam.
Kemarin malam, Manchester United berhadapan dengan West Ham. Di laga tersebut, Setan Merah harus kalah dengan skor 2-0.
Kegagalan MU mencetak gol di laga ini cukup meresahkan. Karena United sudah agak lama tidak mencetak gol.
Mereka sudah melalui empat laga tanpa mencetak gol. Sehingga Paul Scholes menilai ini situasi yang wajib diwaspadai oleh Setan Merah.
Simak komentar lengkap sang legenda di bawah ini.
Kondisi Meresahkan

Kepada TNT Sports, Scholes menyebut bahwa situasi lini serang Manchester United saat ini sangat meresahkan.
Ia menilai empat laga tanpa mencetak satupun gol itu harus menjadi alarm bahaya bagi United.
"Mereka [MU] sudah tidak mencetak gol di empat pertandingan, dan mereka terlihat kesulitan untuk mencetak gol," ungkap Scholes.
Eriksen Jadi Kunci

Menurut Scholes, masalah sulit gol MU mungkin akan teratasi dalam waktu dekat ini.
Ia menyebut kembalinya Christian Eriksen dari cedera bisa membuat lini serang Setan Merah lebih hidup, karena sang playmaker selalu mampu menciptakan peluang yang bagus untuk Setan Merah.
"Saya rasa di musim ini saya hanya melihat ada satu koneksi di dalam tim ini, yaitu antara Bruno Fernandes dan Christian Eriksen. Eriksen sangat dirindukan United di musim ini dan ia harus segera kembali ke tim," pungkasnya.
Sudah Comeback

Di laga melawan West Ham, Eriksen sudah comeback sebagai pemain pengganti di akhir babak kedua.
Tidak lama lagi playmaker Denmark itu sudah bisa jadi starter di lini serang Setan Merah.
Klasemen Premier League
(TNT Sports)
Baca Juga:
- Dipermalukan West Ham, Paul Scholes Semprot Lini Serang Manchester United
- Profil Willy Kambwala, Bek Muda yang Didebutkan Erik Ten Hag di Laga West Ham vs MU
- Manchester United Kalah dari West Ham Karena Erik Ten Hag Tidak Punya Rencana B
- Tarik Rasmus Hojlund di Tengah Laga, Erik Ten Hag Mulai Kehabisan Kesabaran?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Irak Bawa Mantan Wonderkid MU ke Piala Asia 2023, Haruskah Timnas Indonesia Ketar-Ketir?
Tim Nasional 24 Desember 2023, 20:57
-
Pengakuan Erik ten Hag: Manchester United Bukan Lagi Tim Top Premier League
Liga Inggris 24 Desember 2023, 18:47
-
Gabung MU, Gaji Takefusa Kubo Naik Tujuh Kali Lipat
Liga Inggris 24 Desember 2023, 17:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR