Saat ini City tengah tertinggal enam poin di belakang Setan Merah. Awal bulan ini City harus rela mengakui keunggulan United saat dikalahkan dengan skor 2-3.
Namun the Citizens merespon kekalahan itu dengan meraih kemenangan atas Newcastle, dan Mancini berharap hasil yang sama diraih timnya saat melawan Reading pekan ini.
Untuk mewujudkannya, pelatih asal Italia ini berharap para pemain mampu menunjukkan mental kuat dan melupakan episode buruk itu.
"Kami perlu memiliki semua pemain pada bulan ini, sebab kami memiliki banyak pertandingan dalam dua pekan," ujar Mancio.
Selain itu, Mancini juga menegaskan, Mario Balotelli yang sempat dicoret dari tim saat melawan Newcastle telah kembali ke dalam tim. Mancio berharap Mario dapat berlatih dengan baik dan menunjukkan kualitasnya.
"Mario perlu berlatih," tutur Mancini."Saya tidak berpikir ia bahagia dengan hal itu (dicoret dari pertandingan melawan Newcastle), ketika ia mulai memperlihatkan kualitasnya, ia akan kembali bermain." (afp/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"City Harus Terus Beri Tekanan Pada United"
Liga Inggris 21 Desember 2012, 19:32
-
Cara City Ajak Fans Bikin Sejarah di Etihad Stadium
Bolatainment 21 Desember 2012, 12:30
-
Yaya Toure Raih Pemain Terbaik Afrika 2012
Bola Dunia Lainnya 21 Desember 2012, 10:00
-
City Siapkan £134 Juta Untuk Ronaldo-Coentrao?
Liga Inggris 20 Desember 2012, 12:17
-
Manchester City Terus Memantau Dua Bek Belia
Liga Inggris 20 Desember 2012, 11:38
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR