Bola.net - - Yaya Toure sudah mendapat penawaran untuk bertahan di Manchester City, usai direktur Khaldoon Al Mubarak masih belum rela melepas sang gelandang.
Pemain Pantai Gading sebelumnya sempat diperkirakan akan hengkang, usai Josep Guardiola sempat membekukannya dari tim utama di awal musim 16/17.
Namun demikian, Toure kembali masuk tim inti di pertengahan musim dan sukses mencetak tujuh gol dalam 30 penampilan untuk membayar lunas kepercayaan sang manajer.
Kontrak pemain berusia 34 tahun akan habis di akhir musim, namun ia bakal mendapat kesempatan melanjutkan karirnya di Etihad.
Josep Guardiola dan Yaya Toure
"Yaya sudah menunjukkan sekali lagi tahun ini bagaimana ia bisa memberikan kontribusi pada tim. Yaya adalah salah satu pemain yang dalam enam tahun terakhir memainkan peran vital dalam sukses klub," tutur Mubarak di CityTV.
"Tahun ini menjadi satu tahun lainnya di mana ia menunjukkan di atas lapangan, pemain seperti apa dia, seperti apa karakternya, dan bagaimana ia terus menjadi pemain yang mampu memberi banyak pada tim."
"Pep, seperti yang anda lihat tahun ini, amat percaya padanya. Jadi saya berharap Yaya akan bersama kami dan meneruskan perjalanannya di sini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Al Mubarak: Man City Incar Juara Premier League dan UCL
Liga Inggris 31 Mei 2017, 23:31
-
Direktur City Janjikan Banyak Bintang Anyar di Etihad
Liga Inggris 31 Mei 2017, 14:40
-
Guardiola Akan Dapat Dana Transfer 300 Juta Pounds
Liga Inggris 31 Mei 2017, 13:20
-
Zico: Gabriel Bisa Jadi Pemain Terbaik Dunia
Liga Inggris 31 Mei 2017, 13:10
-
Agen Akui Iheanacho Semakin Dekat Ke West Ham
Liga Inggris 31 Mei 2017, 12:05
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR