Martial sejauh ini lebih sering bermain sebagai sayap kiri, namun belakangan ia dimainkan di tengah menyusul cedera yang dialami oleh Wayne Rooney.
Cole percaya bahwa pemain muda satu ini akan jadi andalan lini serang United di masa yang akan datang dan dirinya bisa mencapai sukses serupa Thierry Henry di Premier League.
"Pemahamannya terhadap permainan amat bagus untuk pemain semuda dirinya. Jika anda tanya Anthony di mana ia ingin bermain, maka saya kira ia akan mengatakan striker," tutur Cole pada United Review.
"Saya ingat bermain melawan Thierry Henry ketika ia masih di Monaco. Ia ada di sisi sayap dan anda hanya mengatakan pada diri anda sendiri 'ini bukan posisinya'. Namun kemudian ia datang ke Arsenal dan dimainkan sebagai penyerang atau di kiri, dan ia bermain amat bagus. Inilah yang akan terjadi pada Martial, pasti."
"Ia punya temperamen untuk melakukan hal tersebut. Ia tidak mengingatkan saya pada seorang pemain muda yang ingin hidup mewah. Ia adalah pemain muda yang ingin jadi terbaik. Ia masih akan terus berkembang dan menjadi pemain besar di masa mendatang." [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Juga Tertarik Gunakan Servis Ibrahimovic
- Guardiola Khawatir Harus Hadapi Mourinho di Premier League
- Posisi Wenger Masih Aman di Mata Manajemen Arsenal
- Bakero: La Liga dan Champions di Tangan Barca, Tapi Awas Madrid
- Alves: Sanchez Buas, Tapi Buas Tak Cukup di Barca
- Pasca Insiden Barry, Costa Ingin Hengkang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smalling: Jungkalkan Liverpool Bukan Misi Mustahil
Liga Inggris 15 Maret 2016, 22:19
-
Ryan Giggs Dapat Dukungan Untuk Tangani MU
Liga Inggris 15 Maret 2016, 21:25
-
Pemain MU Berang Payet Tak Dihukum Meski Lakukan Diving
Liga Inggris 15 Maret 2016, 20:28
-
Marquinhos Buka Peluang Gabung MU
Liga Inggris 15 Maret 2016, 18:32
-
Giggs: Inggris Bagus, Tapi....
Piala Eropa 15 Maret 2016, 16:11
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR