Bola.net - - Antonio Conte percaya adalah tim yang lebih layak dijagokan sebagai calon juara ketimbang di awal musim, seiring usaha sang manajer mengurangi tekanan dari pundak pemainnya.
Chelsea bersiap menjamu Manchester City di Stamford Bridge tengah pekan ini, usai pekan lalu kalah 1-2 dari Crystal Palace.
Sementara itu, Spurs menang 2-0 di Burnley dan memangkas jarak menjadi hanya tujuh angka di klasemen.
Conte pun percaya bahwa ekspektasi yang ada di skuat Tottenham lebih besar ketimbang Chelsea, meski itu mungkin sedikit berbeda sekarang.
Selebrasi Gol Willian
"Amat penting melihat hasil besok. Momen ini membuat anda senang, bangga. Namun demikian, jangan lupa bahwa tidak ada seorang pun sebelumnya yang berpikir bahwa Chelsea akan juara musim ini," tutur Conte di Goal International.
"Saya kira perbedaan antara Chelsea dan Tottenham adalah, jika anda menang di Chelsea itu normal. Jika anda ada di Tottenham dan menang, itu hebat. Namun jika anda kalah, itu bukan bencana."
"Karena anda menemukan banyak situasi untuk menjelaskan sebuah musim yang bagus. Namun saya ulangi, musim ini kami dan Tottenham di level yang sama. Chelsea sebelumnya underdog di awal musim, namun kami sekarang ada di puncak dan ingin mempertahankannya."
Baca Juga:
- Origi: Tak Ada Yang Perlu Dibuktikan
- Evans: Rashford Bisa Jadi Striker yang Menakutkan
- Koeman Tak Terkejut Lihat Sukses Zlatan Ibrahimovic
- Tinggalkan MU, Ibrahimovic Sepakat Bela LA Galaxy?
- Bos West Brom: MU Tak Lakukan Ini, Mourinho Akan Pergi
- Tottenham Berdoa Bisa Balas Dendam ke Chelsea Lewat Man City
- Evra: Saya Siap Membunuh Demi Pogba
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sanchez Akan Paksakan Transfernya ke Chelsea
Liga Inggris 5 April 2017, 23:45
-
Pirlo Akan Gabung Chelsea Musim Depan
Liga Inggris 5 April 2017, 23:09
-
Tottenham Terus Terbar Ancaman Pada Chelsea
Liga Inggris 5 April 2017, 19:04
-
Courtois: Chelsea Akan Bekerja Keras Untuk Kandaskan Harapan Spurs
Liga Inggris 5 April 2017, 17:51
-
Conte: Kekalahan Dari Palace Tak Akan Ubah Filosofi Chelsea
Liga Inggris 5 April 2017, 15:23
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR