Bola.net - - mengincar Christian Benteke dan Richmond Boakye di Januari, menurut laporan yang beredar di Inggris.
The Blues terlalu bergantung pada Alvaro Morata musim ini, usai melepas Diego Costa ke Atletico Madrid di musim panas.
Michy Batshuayi bermain cukup bagus sebagai pelapis, dengan membuat tujuh gol di semua kompetisi. Namun demikian, Antonio Conte enggan menurunkan pemain 24 tahun sebagai starter, dan justru memilih memainkan Eden Hazard di tengah ketika Morata cedera.
Dan The Telegraph mengatakan bos The Blues tak yakin dengan kemampuan Batshuayi dan sudah mengincar dua striker untuk didatangkan di Januari.
Laporan tersebut mengatakan bahwa Conte tengah mengincar pemain Crystal Palace, Christian Benteke, dan juga bintang Red Star Belgrade, Richmond Boakye.
Richmond Boakye
Benteke merupakan kawan dekat Hazard dan sudah membuktikan sanggup mencetak banyak gol di Premier League jika mendapat servis yang tepat. Ia mungkin akan meninggalkan Palace, yang tengah ada di papan bawah klasemen.
Boakye, sementara itu, sudah mencetak 29 gol dalam 41 pertandingan.
Batshuayi sendiri akan dipinjamkan ke tim lain jika ada striker baru datang di musim dingin. Eks pemain Marseille itu kesulitan bermain reguler musim ini dan baru enam kali dimainkan sebagai starter.
Kontraknya di Stamford Bridge masih berlaku hingga 2021 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata Kisahkan Kepergiannya dari Madrid
Liga Inggris 10 November 2017, 22:23
-
Morata Siap Untuk Pulang ke Madrid
Liga Inggris 10 November 2017, 21:56
-
Keown: City Melaju Mulus Karena Tim Rival Saling Jegal
Liga Inggris 10 November 2017, 20:20
-
Duet Hazard dan Morata Jadi Alarm Bahaya Lawan
Liga Inggris 10 November 2017, 17:33
-
Lampard: Morata Pemain Komplet
Liga Inggris 10 November 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR