Bola.net - - Antonio Conte mengaku kaget dengan kebugaran Ross Barkley, usai menghabiskan delapan bulan untuk memulihkan cedera hamstring, dan langsung memuji mantan pemain Everton tersebut.
Barkley bergabung dengan Chelsea lewat transfer senilai 15 juta pounds di bulan Januari dan sudah membuat dua penampilan sebagai pemain pengganti.
Pemain 24 tahun sebelumnya hampir datang ke London Barat di musim panas, namun memutuskan untuk membatalkannya karena masalah kebugaran.
Dan Conte mengaku senang melihat anak buahnya bisa kembali ke dalam kondisi fit dalam waktu dekat.
"Tidak, saya kira saya akan mendapati pemain yang kondisi fisiknya tidak bagus. Namun sebaliknya, saya terkejut karena fisiknya sangat bagus. Anda lihat ketika dia bermain melawan Arsenal," tutur Conte di Goal International.
Antonio Conte
"Saya tidak hanya khawatir dengan fisiknya, namun bagaimana dia akan menyesuaikan dengan filosofi permainan kami. Dia masih butuh waktu untuk memahami itu."
"Namun demikian, dalam hal ini saya amat bahagia. Saya sebelumnya mengira situasinya lebih buruk dari ini. Apalagi memulihkan diri setelah cedera enam bulan bukan hal yang mudah."
"Untuk besok, saya tidak tahu, namun mungkin dia bisa saja bermain. Mungkin kami harus mengambil resiko dengan memasukkannya ke tim utama lebih cepat. Karena Willian dan Morata cedera, kami tak punya banyak solusi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: City Lebih Kuat dari MU
Liga Champions 31 Januari 2018, 22:55
-
Conte Minta Barkley Pelajari Filosofi Permainan Chelsea
Liga Inggris 31 Januari 2018, 18:01
-
Soal Kans ke Rusia, Conte Bilang Begini Pada Barkley
Piala Dunia 31 Januari 2018, 17:34
-
Chelsea Belum Menyerah Kejar City
Liga Inggris 31 Januari 2018, 17:01
-
Pakar Sepakbola Prancis Sebut Giroud Sempurna untuk Arsenal
Liga Inggris 31 Januari 2018, 14:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR