Bola.net - - Bintang , Olivier Giroud, amat pas untuk skema permainan Antonio Conte di Chelsea.
Hal ini merupakan pendapat pakar sepakbola Prancis, Julien Laurens.
Pemain Prancis, Giroud, diperkirakan sudah mencatat performa terakhirnya bersama Arsenal semalam, usai masuk sebagai pemain pengganti kala mereka tumbang 1-3 di tangan Swansea.
Pria 31 tahun baru sekali turun sebagai starter di Premier League musim ini untuk Gunners. Dan ia diprediksi akan datang ke Stamford Bridge di bursa transfer musim dingin.
Laurens lantas percaya Giroud memenuhi semua syarat yang dicari Conte untuk seorang striker pelapis Alvaro Morata.
Olivier Giroud
"Alvaro Morata cukup jangkung dan bagus di udara namun Conte merasa Chelsea butuh seseorang yang juga bagus di udara dan bisa bermain dengan baik. Menurut saya Giroud cocok dengan syarat itu," tuturnya di Daily Star.
"Akan bagus untuknya pergi ke sana dan saya kira dia akan memainkan sejumlah laga dan itu akan cukup untuk membawanya ke Piala Dunia bersama Prancis."
"Saya sendiri masih akan takjub jika Arsenal memutuskan dia pergi ke Chelsea, yang merupakan rival langsung mereka, namun sepertinya dalam sepakbola modern hal semacam ini tak lagi mengejutkan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: City Lebih Kuat dari MU
Liga Champions 31 Januari 2018, 22:55
-
Conte Minta Barkley Pelajari Filosofi Permainan Chelsea
Liga Inggris 31 Januari 2018, 18:01
-
Soal Kans ke Rusia, Conte Bilang Begini Pada Barkley
Piala Dunia 31 Januari 2018, 17:34
-
Chelsea Belum Menyerah Kejar City
Liga Inggris 31 Januari 2018, 17:01
-
Pakar Sepakbola Prancis Sebut Giroud Sempurna untuk Arsenal
Liga Inggris 31 Januari 2018, 14:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR