Batshuayi baru bergabung dengan The Blues di musim panas ini setelah didatangkan dari Marseille. Namun, pemain Belgia itu langsung tampil cemerlang dengan mencetak tiga gol dalam dua pertandingan terakhirnya.
Melihat penampilan Batshuayi yang cukup menjanjikan, Conte pun tak ragu untuk memainkan sang pemain sejak menit awal saat melawan Burnley.
"Batshuayi adalah pemain Chelsea dan saya bisa memutuskan untuk memainkan-nya besok (Sabtu). Dia adalah pemain muda yang banyak meningkat. Dia bisa jauh lebih baik di masa depan, tapi saya terkesan dengan sikap dan keinginannya untuk lebih baik," kata Conte di situs resmi Chelsea.
"Sangat penting untuk terus memotivasi dirinya, tapi saya bisa memutuskan untuk memainkan dia dari awal besok, ya."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mirallas: Lukaku Hanya Fokus Pada Everton
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 23:50
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Burnley: Skor 3-0
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 23:11
-
Chelsea Fokus Datangkan De Vrij
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 22:00
-
Eduardo Datang, Conte Tegaskan Begovic Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 16:40
-
Conte Mainkan Batshuayi Starter Lawan Burnley
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 16:20
LATEST UPDATE
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR