Bola.net - - Bos , Antonio Conte, mengatakan ia ikut merasakan perjuangan para pemain ketika mereka meraih kemenangan 2-1 atas Manchester City semalam.
Chelsea mendapat angin segar dalam upaya mereka merebut gelar juara, dengan kemenangan di Stamford Bridge.
Eden Hazard membuat dua gol, sementara tim tamu hanya bisa membalas lewat Sergio Aguero, untuk memastikan tim London Barat masih unggul tujuh poin dari Tottenham di puncak klasemen.
Pertandingan di London sendiri berjalan cukup intens. City memberikan perlawanan sengit, namun mereka tak bisa meninggalkan stadion lawan dengan mengantongi poin.
Dan Conte mengaku lega dengan hasil yang diraih oleh timnya, seolah ia ikut bermain di atas lapangan.
Eden Hazard
"Saya terlihat lelah karena saya merasa saya ikut bermain malam ini dengan para pemain saya, saya menderita bersama mereka," tutur Conte di Express.
"Namun kami harus puas karena kami mengalahkan tim yang kuat - tim terbaik di liga. Saya pikir mereka punya manajer hebat - terbaik dunia. Untuk memenangkan laga seperti ini, di fase seperti ini adalah sesuatu yang hebat."
"Sekarang, kami harus istirahat dan memulihkan diri karena kami harus bermain lagi dalam dua hari mendatang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Kecewa Namanya Masuk Kandidat Pelatih Inter
Liga Italia 6 April 2017, 22:09
-
Morata: Conte Tak Punya Nomor Telpon Saya
Liga Spanyol 6 April 2017, 21:37
-
PSG Tancap Gas Dalam Perburuan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 21:26
-
Robson Dukung MU Datangkan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 20:57
-
Fabregas: Untungnya Kami Menang Lawan Man City
Liga Inggris 6 April 2017, 20:07
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR