Bola.net - - Antonio Conte memperingatkan para pemain mengenai ancaman yang bisa diberikan oleh Fernando Llorente, menjelang pertandingan klubnya di Premier League melawan Swansea City di Stamford Bridge malam nanti.
Llorente pernah diasuh Conte di Juventus dan manajer The Blues sebelumnya pernah coba meminjam striker Spanyol di Januari, untuk memperbesar kans timnya menjadi juara Inggris.
Bos Swansea, Paul Clement, memilih untuk mempertahankan bintangnya, dan Conte sendiri tidak menyembunyikan kekagumannya pada pemain berusia 31 tahun tersebut.
Antonio Conte
"Saya mengenal dia dengan baik karena Fernando bermain untuk saya di Juventus. Kami juara bersama - dia pemain yang amat bagus," tutur Conte menurut Goal International.
"Saya amat mengagumi dirinya. Sebagai pemain dan juga pria, karena dia pria yang hebat. Saya senang bisa menemuinya besok. Saya mengharap yang terbaik, namun hanya usai laga berakhir!"
Ditanya apakah ia benar ingin meminjam Llorente di bursa Januari, sang manajer kemudian menambahkan: "Itu masa lalu. Tentu, saya mengagumi dirinya dan kami harus hati-hati dengannya, namun saya tidak ingin berbicara soal itu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Swansea City: Skor 3-1
Liga Inggris 25 Februari 2017, 23:58
-
Conte: Ancelotti Manajer Italia Terbaik Sedunia
Liga Eropa Lain 25 Februari 2017, 22:00
-
Sebelum Jadi Gelandang Petarung, Kante Ternyata Seorang Winger
Liga Inggris 25 Februari 2017, 21:45
-
Fabregas 100 Persen Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 25 Februari 2017, 20:20
-
Conte: Budaya Pemecatan Buat Manajer Lebih Kuat
Liga Inggris 25 Februari 2017, 18:00
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR