Bola.net - - dikabarkan sudah memulai diskusi dengan kiper Thibaut Courtois soal kontrak anyar, demi mengusir ketertarikan dari Real Madrid.
Pemain berusia 25 tahun, yang masih punya dua tahun tersisa di kontraknya sekarang, sudah sering dikaitkan dengan rumor transfer ke Los Blancos, yang khawatir bakal kembali gagal mendatangkan David de Gea.
Menurut laporan Sky Sports News, Chelsea siap untuk mengakhiri semua spekulasi soal masa depan kiper Belgia - yang memainkan peran penting dalam sukses The Blues meraih juara Premier League musim ini - dengan memberinya kontrak anyar dan kenaikan gaji.
Thibaut Courtois
Sebuah sumber internal klub mengatakan: "Jika Chelsea ingin menjadi tim terbaik, mereka membutuhkan pemain terbaik dan Thibaut salah satunya. Jika Thibaut bertahan di London, dia layak mendapatkan kondisi terbaik dengan level yang ia tunjukkan."
Courtois sudah bermain 35 kali untuk Chelsea di Premier League musim ini dan mencatat 16 clean sheet.
Baca Juga:
- Usung Skuat Muda, Ajax Tak Takut dengan MU
- Keown: Ozil dan Sanchez Kemungkinan Besar Tinggalkan Arsenal
- Mbappe: Musim Depan Monaco Akan Lebih Baik
- Harga Pogba Dianggap Tak Sesuai Penampilannya
- Eric Dier Bersedia Datang ke Old Trafford
- Mourinho: Jadi Juara Eropa Akan Luar Biasa
- Griezmann Tegaskan Bahagia Bersama Atletico
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Siap Depak Pemain yang Tak Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 19 Mei 2017, 23:27
-
Musim Depan Mourinho Yakin MU Bisa Bersaing Rebut Trofi Juara EPL
Liga Inggris 19 Mei 2017, 19:43
-
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Sunderland
Liga Inggris 19 Mei 2017, 15:51
-
Prediksi Chelsea vs Sunderland 21 Mei 2017
Liga Inggris 19 Mei 2017, 15:45
-
Rahasia Sukses Conte Menurut Kante
Liga Inggris 19 Mei 2017, 14:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR