Bola.net - - Juara bertahan EPL, Chelsea sudah mulai mengantisipasi kepergian Thibaut Courtois pada musim panas nanti. Tim asal London itu kabarnya sudah menghubungi super agen, Raiola untuk kemungkinan transfer kliennya, Gianluigi Donnarumma.
Masa depan Courtois di Stamford Bridge memang berada dalam awan kelabu. Sang pemain masih belum mau meneken kontak baru di Chelsea kendati kontraknya habis di tahun depan.
Sang pemain sendiri cukup sering dihubungkan dengan Real Madrid. Juara La Liga musim lalu itu kabarnya tertarik untuk memboyong kiper Timnas Belgia itu di musim panas nanti.
Gianluigi Donnarumma
Pihak Chelsea sendiri kabarnya akan berjuang untuk mempertahankan sang kiper. Namun dilansir Corriere Dello Sport, pihak Chelsea kabarnya sudah mulai mencari kandidat pengganti Courtois dengan sosok Gianluigi Donnarumma sebagai kandidat utamanya.
Donnarumma sendiri belakangan ini kembali diisukan akan meninggalkan San Siro. Hal ini dipengaruhi oleh sang agen, Mino Raiola yang menyebut Donnarumma pantas bermain di klub yang lebih besar dari Milan berkat bakatnya, kendati sang pemain baru memperpanjang kontraknya di musim panas kemarin.
Kubu Chelsea sendiri kabarnya kini tengah aktif bernegosiasi dengan Raiola. Mereka ingin agar sang agen bisa memfasilitasi kepindahan sang klien ke Stamford Bridge di musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zola: Chelsea Kuat, Bisa Kejutkan Barcelona
Liga Champions 13 Maret 2018, 21:04
-
Chelsea Mencari Solusi Terbaik di Camp Nou
Liga Champions 13 Maret 2018, 19:03
-
Conte Sebut Pemain Chelsea Tak Berpengalaman
Liga Champions 13 Maret 2018, 18:33
-
Data dan Fakta Liga Champions: Barcelona vs Chelsea
Liga Champions 13 Maret 2018, 17:29
-
Prediksi Barcelona vs Chelsea 15 Maret 2018
Liga Champions 13 Maret 2018, 17:28
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR