
Satu kekalahan dari 16 pertandingan terakhir di Premier League musim 2012/13 menjadi catatan apik skuad Brendan Rodgers. Kedatangan Coutinho dan Daniel Sturridge Januari lalu menjadi kunci keberhasilan mereka.
Menjelang bergulirnya musim 2013/14 Agustus mendatang, Coutinho pun berharap musim ini timnya lebih matang di sepanjang musim. Pencapaian musim lalu membuktikan jika mereka bisa menjadi salah satu kompetitor papan atas Premier League.
"Beberapa pemain baru sudah tiba untuk membantu kami dan tim berakhir baik musim lalu, jadi kami berharap untuk bisa finish di empat besar," tutur pemain asal Brasil tersebut.
"Itulah yang selalu kami perjuangkan, namun kami harus fokus dengan basis game-by-game, karena kompetisi akan sangat panjang dan kami harus memperpanjang performa bagus di sepanjang musim." [initial] (lfc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard di Anfield Sampai 2015
Liga Inggris 15 Juli 2013, 23:58
-
Coutinho Bidik Empat Besar Untuk Liverpool
Liga Inggris 15 Juli 2013, 19:50
-
Legenda Liverpool Anggap Waktu Reina Sudah Habis
Liga Inggris 15 Juli 2013, 19:26
-
Setelah Liverpool, Kini Spurs Juga Buru Bintang Muda Finlandia
Liga Inggris 15 Juli 2013, 17:50
-
Gerrard Siap Perpanjang Kontrak di Liverpool
Liga Inggris 15 Juli 2013, 15:50
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55





















KOMENTAR