Bola.net - - Philippe Coutinho mengakui bahwa ia meninggalkan dan bergabung dengan demi memenangkan trofi.
Pemain Brasil menuntaskan transfernya senilai 142 juta pounds ke Camp Nou bulan lalu, usai lima tahun menjalani karir di Premier League.
Pemuda 25 tahun amat ingin bergabung dengan klub La Liga dan akhirnya mendapat yang ia inginkan usai sebelumnya manajer Jurgen Klopp menolak semua tawaran yang masuk di musim panas.
Dan mantan pemain Inter itu berkeras ambisinya untuk meraih kemenangan dan juga trofi amat menentukan dalam pengambilan keputusan.
"Semua orang tahu saya ingin bergabung dengan Barcelona," tuturnya di 8TV.
"Hal itu tak terwujud di musim panas, namun kami terus bekerja keras hingga akhirnya bisa menuntaskannya di musim dingin."
Philippe Coutinho
"Saya benar-benar ingin memenangkan gelar yang masif, itu adalah salah satu alasan yang membuat saya bergabung. Saya ingin memenangkan sebanyak mungkin trofi, saya tak ingin memilih trofi atau gelar khusus."
Coutinho sudah bermain di empat laga untuk Barca namun belum juga mencetak gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Tiongkok Ini Siap Jor-joran Demi Boyong Messi
Liga Spanyol 7 Februari 2018, 20:42
-
Klub Brasil Ini Minta Jatah Kompensasi Transfer Coutinho
Liga Spanyol 7 Februari 2018, 19:08
-
Barcelona Era Valverde Melupakan Produk Akademi La Masia
Liga Spanyol 7 Februari 2018, 15:47
-
Coutinho Anggap Iniesta Seorang Pemain Jenius
Liga Spanyol 7 Februari 2018, 15:40
-
Coutinho: Chelsea Akan Bikin Barcelona Kesulitan
Liga Inggris 7 Februari 2018, 15:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR