Pada laga tersebut, Stones kembali mengisi jantung pertahanan The Citizens dan berpasangan dengan Nicolas Otamendi dan tampil apik membantu timnya menang dengan skor 4-1.
"Baik, ini tampaknya selebrasi fans Everton tentang uang tak bisa membeli John Stones tak benar seluruhnya. Pep Guardiola berani mengeluarkan 47,5 juta poundsterling demi Manchester City," ujarnya.
"Namun apa yang saya perhatikan di waktu singkat Stones bersama City adalah dia jauh berkurang dalam mengambil risiko konyol seperti yang dia tunjukkan di Everton," sambungnya.
"Ini akan tampak seperti Guardiola memastikan Stones berkonsentrasi pada kepentingan tim dan bukan dirinya sendiri. Penampilannya melawan Stoke adalah luar biasa dan dia tampak seperti pemain yang melaksanakan instruksi pelatih, bukan tampil dengan memperlihatkan apa yang bagus baginya," tandasnya. (bbc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iheanacho: Tak Ada Tekanan Bermain bersama Aguero
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 23:12
-
MU dan City Sama Tertarik dengan Wonderkid Caen
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:42
-
Guardiola Tak Tahu Siapa Yang Berminat Tampung Joe Hart
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:29
-
Guardiola dan Joe Hart Tampak Berseteru di Sesi Latihan
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 21:56
-
Guardiola: Besok Bisa Jadi Laga Terakhir Joe Hart di City
Liga Champions 23 Agustus 2016, 21:18
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR