Cruyff memuji Wenger karena kemampuannya mengendalikan keuangan klub di tengah tim-tim yang boros belanja. Selain itu, Wenger juga dianggap mampu menghasilkan talenta-talenta hebat sepak bola.
"Ada beberapa aturan tak tertulis dalam sepak bola level tertinggi, salah satunya adalah klub besar harus bisa mengembangkan pemain sendiri. Semua tim hebat dalam sejarah selalu punya pemain binaan sendiri dalam skuad mereka," ujar Cruyff.
Sang legenda mencontohkan Manchester United pada 60-an, Ajax dan Bayern Munich pada 70-an, dan AC Milan pada akhir 80-an dan Barcelona saat ini. Lalu Cruyff juga kagum dengan kinerja Sir Alex Ferguson di United serta Wenger di Arsenal.
"Saya rasa Wenger menunjukkan kepemimpinan yang hebat. Ia mampu menjaga Arsenal tetap di peringkat atas selama bertahun-tahun tanpa harus terjerat utang. Saat klub-klub Premier League dijerat utang, Wenger tetap tajam dan tidak melakukan kegilaan di bursa transfer," puji Cruyff. (if/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah di Jepang, David Luiz Incar Premier League
Liga Inggris 17 Desember 2012, 22:03 -
Wenger Puas Dengan Laga Tandang Arsenal
Liga Inggris 17 Desember 2012, 22:02 -
Cruyff Anggap Wenger Sebagai Seorang Teladan
Liga Inggris 17 Desember 2012, 21:38 -
Phil Jones Puji Kualitas Van Persie
Liga Inggris 17 Desember 2012, 20:01 -
Smalling Kagum Dampak Instan Van Persie
Liga Inggris 17 Desember 2012, 16:00
LATEST UPDATE
-
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Villarreal - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:00 -
Lukai Sang Mantan, Declan Rice Jadi Man of the Match Arsenal vs West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:45 -
Prediksi Lille vs PSG 6 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2025, 23:39 -
Prediksi Juventus vs AC Milan 6 Oktober 2025
Liga Italia 4 Oktober 2025, 23:36 -
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR