Cruyff memuji Wenger karena kemampuannya mengendalikan keuangan klub di tengah tim-tim yang boros belanja. Selain itu, Wenger juga dianggap mampu menghasilkan talenta-talenta hebat sepak bola.
"Ada beberapa aturan tak tertulis dalam sepak bola level tertinggi, salah satunya adalah klub besar harus bisa mengembangkan pemain sendiri. Semua tim hebat dalam sejarah selalu punya pemain binaan sendiri dalam skuad mereka," ujar Cruyff.
Sang legenda mencontohkan Manchester United pada 60-an, Ajax dan Bayern Munich pada 70-an, dan AC Milan pada akhir 80-an dan Barcelona saat ini. Lalu Cruyff juga kagum dengan kinerja Sir Alex Ferguson di United serta Wenger di Arsenal.
"Saya rasa Wenger menunjukkan kepemimpinan yang hebat. Ia mampu menjaga Arsenal tetap di peringkat atas selama bertahun-tahun tanpa harus terjerat utang. Saat klub-klub Premier League dijerat utang, Wenger tetap tajam dan tidak melakukan kegilaan di bursa transfer," puji Cruyff. (if/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah di Jepang, David Luiz Incar Premier League
Liga Inggris 17 Desember 2012, 22:03
-
Wenger Puas Dengan Laga Tandang Arsenal
Liga Inggris 17 Desember 2012, 22:02
-
Cruyff Anggap Wenger Sebagai Seorang Teladan
Liga Inggris 17 Desember 2012, 21:38
-
Phil Jones Puji Kualitas Van Persie
Liga Inggris 17 Desember 2012, 20:01
-
Smalling Kagum Dampak Instan Van Persie
Liga Inggris 17 Desember 2012, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR