Pada bursa transfer ini Chelsea santer dikabarkan akan memulangkan mantan pemainnya, Romelu Lukaku yang mereka jual ke Everton dua tahun lalu dengan harga £28 Juta. Striker 23 tahun itu dinilai mampu menambah daya gedor The Blues yang tengah mengincar kebangkitan di musim depan bersama Antonio Conte.
Namun rencana Chelsea membeli kembali sang pemain dengan harga £75 juta. "Hingga saat ini saya masih belum yakin dengan permainannya [Lukaku] Beber Cundy kepada Talksport.
"Performanya masih labil hingga saat ini. Saya bisa melihat ia menyia-nyiakan ruang, dia juga sering absen di beberapa laga, dan ia tidak mampu mengontrol bola dengan baik, dan saya percaya ia bisa bermain lebih baik dari saat ini"
"Ya memang dia mencetak banyak gol musim lalu, namun saya yakin ia masih bisa memberikan penampilan yang lebih baik. Namun apakah dia pantas dihargai £75 Juta? Saya tidak melihat Striker seharga £75 Juta dalam dirinya" tutup mantan pemain Chelsea itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico: Tak Ada Lagi Sinetron Diego Costa
Liga Spanyol 4 Agustus 2016, 19:46
-
Milan Masih Bisa Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 4 Agustus 2016, 17:39
-
Dibekuk Chelsea, Montella Puji Performa Milan
Liga Champions 4 Agustus 2016, 17:01
-
Tak Seperti Musim Lalu, Terry Nilai Persiapan Chelsea Matang
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 15:57
-
Terry: Conte Bakal Puas dengan Chelsea
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 15:56
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR