
Bola.net - Manchester United (MU) akan bertandang ke markas Southampton pada pekan ke-4 Premier League 2019/20, Sabtu (31/8/2019). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di St Mary's Stadium ini.
Dalam laga tandangnya melawan Southampton di Premier League musim lalu, MU meraih hasil imbang 2-2. MU tertinggal oleh gol-gol Stuart Armstrong dan Cedric Soares, kemudian menyamakan kedudukan lewat Romelu Lukaku dan Ander Herrera.
MU tak terkalahkan dalam 7 laga terakhirnya melawan Southampton di semua kompetisi (M4 S3 K0).
MU tak terkalahkan dalam 8 laga tandang terakhirnya melawan Southampton di Premier League (M5 S3 K0).
Rekor Ralph Hasenhuttl vs MU: M0 S0 K1.
Rekor Ole Gunnar Solskjaer vs Southampton: M2 S0 K0.
Scroll terus ke bawah.
Statistik
Southampton selalu kalah dalam dua pekan pertama musim ini, 0-3 vs Burnley (tandang) dan 1-2 vs Liverpool (kandang), kemudian bangkit dengan mengalahkan tuan rumah Brighton 2-0 pada pekan ke-3.
MU sudah meraih 3 hasil berbeda di 3 pekan awal, menang 4-0 menjamu Chelsea, imbang 1-1 di kandang Wolverhampton, dan kalah 1-2 menjamu Crystal Palace.
Southampton baru mencetak 3 gol di Premier League musim ini, yakni melalui Danny Ings, Moussa Djenepo, dan Nathan Redmond.
MU sudah mencetak 6 gol di Premier League musim ini melalui 3 pemain berbeda, yakni Anthony Martial, Daniel James, dan Marcus Rashford (masing-masing 2 gol).
4 Pemain sudah menciptakan assist bersama MU di Premier League musim ini: Paul Pogba (2), Andreas Pereira, Anthony Martial, dan Marcus Rashford.
Selalu tercipta 3 gol atau lebih dalam 5 dari 6 laga kandang terakhir Southampton di Premier League.
MU tanpa kemenangan dalam 5 laga tandang terakhirnya di Premier League (M0 S2 K3),
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Diprediksi Juara Liga Champions 2019-20
Liga Champions 30 Agustus 2019, 23:20
-
Zidane Masih Ngotot Ingin Datangkan Paul Pogba
Liga Spanyol 30 Agustus 2019, 22:00
-
Southampton Optimistis Bisa Perpanjang Derita MU
Liga Inggris 30 Agustus 2019, 21:40
-
Meski Sulit, MU Bertekad Menang di Kandang Southampton
Liga Inggris 30 Agustus 2019, 20:20
-
Dua Kali Gagal Menang, MU Dinilai Hanya Tidak Beruntung
Liga Inggris 30 Agustus 2019, 20:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR