The Mirror mengklaim klub yang bermarkas di Old Trafford ada di posisi terdepan untuk mendapatkan striker , yang kontraknya di Parc des Princes akan habis di akhir musim.
United tidak perlu membayar biaya transfer untuk mendapatkan pemain berusia 34 tahun, namun tuntutan gaji tinggi dari sang bomber akan membuat hanya ada beberapa klub yang bisa mendatangkan mantan pemain Barcelona dan AC Milan tersebut.
Arsenal, Chelsea, dan AC Milan, dikabarkan dibuat terkejut dengan permintaan gaji 600.000 per pekan dari Ibra, namun United, yang sepertinya tidak akan bermain di Liga Champions musim depan, dikabarkan siap memenuhi tuntutan tersebut dan membayar 31,2 juta poundsterling dalam setahun untuk memastikan pemain Swedia bergabung dengan mereka.
Ibra sendiri sebelumnya sempat membantah bahwa ia akan pergi dari Paris, namun mengakui bahwa memang ada banyak tawaran yang datang untuknya dari Inggris. [initial]
Baca Juga:
- Dukung Conte Sukses, Pato Berharap Dipertahankan di Chelsea
- Wenger Kritik Tumpulnya Lini Serang Arsenal
- Mourinho Ditantang Bos Leeds: Jika Berani, Datang ke Sini!
- Leicester Tak Khawatir Dikudeta Tottenham Atau Arsenal
- Hiddink: Chelsea Sudah Kecewakan Fans
- Van Gaal: Depay Harusnya Cetak Gol Lawan Villa
- Arsenal Imbang, Cech Ogah Disalahkan
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pastore Minta Agennya Hubungi Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 18:50
-
Singkirkan PSG, City Tak Perlu Takut Madrid
Liga Champions 18 April 2016, 11:15
-
Datangkan Ibrahimovic, MU Akan Pecahkan Rekor Dunia
Liga Inggris 18 April 2016, 11:02
-
MU dan Chelsea Ramaikan Perburuan Marquinhos
Liga Inggris 16 April 2016, 14:38
-
Hanya Mau MU, Mourinho Akan Tolak Pinangan PSG
Liga Inggris 16 April 2016, 13:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR