Manajer Spanyol dikenal sebagai sosok yang teliti dalam mempersiapkan tim dan juga mempelajari lawan. De Bruyne lantas mengatakan bahwa ia sudah mengalami sendiri hal tersebut selama beberapa kali berlatih bersama Pep.
"Semuanya membutuhkan waktu, kami juga mengalami hal serupa di Timnas Belgia. Butuh waktu sebelum Pep bisa mendapatkan apa yang ia inginkan secara taktik di sesi latihan, namun saya senang dan anda bisa melihat ada banyak ruang terbuka, dan anda tahu apa yang anda lakukan," tutur De Bruyne pada Sky Sports.
"Kami ingin mencoba dan mendominasi setiap pertandingan, namun di Inggris anda tidak pernah melakukannya selama 90 menit. Kami coba melakukannya. Amat positif melihat kami bermain. Ada banyak orang melihat perbedaan, dan kami bermain bagus untuk saat ini."
"Pep mengkhawatirkan semua hal, semua detail, dan anda harus terus siap sebagai pemain. Jika manajer meminta sesuatu di dalam dan luar lapangan, anda harus menyesuaikan dengan apa yang ia minta." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Serang dan Kuasai Permainan!
Liga Inggris 9 September 2016, 23:54 -
Luca Toni Dukung Guardiola dalam Derby Manchester
Liga Inggris 9 September 2016, 23:47 -
Sterling Pemain Terbaik Premier League Bulan Agustus
Liga Inggris 9 September 2016, 23:33 -
Jelang Derby, Ibrahimovic Beri Peringatan pada Man City
Liga Inggris 9 September 2016, 21:38 -
Henrikh Mkhitaryan Siap Goyang Derby Manchester
Liga Inggris 9 September 2016, 21:02
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR