United kini ada di peringkat tujuh klasemen Premier League. Namun jika mampu mengalahkan The Toffees, maka kans mereka untuk bermain di Liga Champions musim depan makin terbuka.
"Kekalahan melawan Bayern sulit untuk kami terima. Kami tampil baik di dua leg dan dengan sedikit keberuntungan, kami seharusnya bisa lolos," tutur De Gea menurut laporan The Mirror.
"Namun bermain di Munich akan selalu menjadi tugas yang sulit bagi tim manapun dan sekarang kami harus terus melangkah maju," pungkasnya.
Manchester United saat ini hanya terpaut sembilan angka dari Arsenal, yang menduduki tempat terakhir untuk jatah bermain di Liga Champions musim depan, dengan satu laga lebih sedikit dari The Gunners. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gotze: Reus Ingin Pindah ke Man United
Liga Inggris 16 April 2014, 22:37
-
Lelang Koleksi Wine, Fergie Bisa Dapat Tiga Juta Pound
Bolatainment 16 April 2014, 22:35
-
Mourinho Beber Alasan Jual Mata
Liga Inggris 16 April 2014, 20:54
-
Agen: Toni Kroos Tak Akan ke Man United
Liga Eropa Lain 16 April 2014, 16:56
-
Poster Persatuan MU-Liverpool Peringati Tragedi Hillsborough
Bolatainment 16 April 2014, 15:44
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR