Pemain berusia 24 tahun itu mengalami cedera ketika berlatih bersama Spanyol akhir pekan lalu, yang membuatnya absen di pertandingan kualifikasi Euro 2016 melawan Belarusia.
Hal tersebut juga akan membuat De Gea absen di duel uji coba melawan Jerman dini hari nanti. Namun menurut laporan yang diturunkan Guardian, sang kiper bakal fit tepat pada waktunya untuk meladeni perlawanan The Gunners di Emirates akhir pekan ini.
De Gea, yang bisa jadi akan digantikan oleh Anders Lindegaard andai memang tak bisa tampil, masih harus menunggu keputusan tim medis United sebelum ia mengetahui nasibnya jelang pertandingan penting akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea: Valdes Di Sini Bukan Untuk Gantikan Saya
Liga Inggris 18 November 2014, 21:34
-
Martino Beropini Soal Posisi Terbaik Di Maria di United
Liga Inggris 18 November 2014, 15:57
-
Terlalu Main Aman, Blind Kembali Tuai Kritikan
Piala Eropa 18 November 2014, 15:55
-
Ramsey Nilai Nasib Arsenal Ditentukan United dan Dortmund
Liga Inggris 18 November 2014, 15:08
-
'Rooney Bisa Kembali ke Everton'
Liga Inggris 18 November 2014, 14:39
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR