Bola.net - - David de Gea ingin Manchester United mempertahankan fokus dan determinasi di sisa kompetisi ini, untuk meraih target yang masih ada.
Usai bermain imbang 1-1 melawan Stoke City pekan lalu, tim Setan Merah kini sudah melalui 17 pertandingan tanpa menelan kekalahan dan kiper Spanyol berharap rekor tersebut akan terus berlanjut.
"Itu adalah rekor yang amat bagus, namun kami harus terus mempertahankan level yang sama dan juga terus berkonsentrasi menjelang pertandingan," tutur De Gea menurut Goal International.
"Semuanya mudah ketika anda menang dan ketika anda meraih momen bagus. Semua bahagia, dan sekarang kami harus fokus berlatih. Saya kira kami bertahan dengan bagus, namun kami juga mampu semakin lama menguasai bola dan ini kuncinya. Kami punya banyak pemain bagus dan kami bermain dengan baik."
United akan bermain melawan Hull City di leg kedua semifinal Piala Liga, usai sebelumnya menang 2-0 di Old Trafford.
"Saya kira kami layak ke semifinal. Saya benar-benar ingin memenangkan kompetisi ini. Saya belum pernah meraih medali Piala Liga dan saya akan senang jika bisa memenangkannya. Kami selalu lapar. Kami Manchester United. Kami selalu coba untuk masuk final di Wembley, karena kami ingin selalu menang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tak Buru-buru Pulangkan Eric Bailly
Liga Inggris 25 Januari 2017, 23:56
-
Mourinho: Ferguson Hanya Sedikit Membantu MU
Liga Inggris 25 Januari 2017, 23:38
-
Ferdinand Minta Rashford Contek Ronaldo dan Messi
Liga Inggris 25 Januari 2017, 19:30
-
Mourinho Bidik Dua Pemain Lazio Sekaligus
Liga Inggris 25 Januari 2017, 17:32
-
5 Bintang MU Yang Tidak Tergantikan
Editorial 25 Januari 2017, 16:34
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR