Bola.net - - Manchester United akan berkunjung ke markas Stoke City di Bet365 Stadium dalam lanjutan kompetisi Premier League malam ini. Pasukan Jose Mourinho sangat difavoritkan untuk meraih kemenangan karena mempunyai kualitas skuat yang lebih baik.
Meskipun begitu, kiper David De Gea sama sekali tidak mau meremehkan kekuatan sang lawan. Ia menganggap The Potters merupakan tim yang bagus sehingga bisa menyulitkan Setan Merah.
"Stoke adalah pertandingan yang sulit dan tempat yang sulit untuk dikunjungi," kata De Gea kepada Sky Sports.
"Anginnya kencang, ini adalah perang dan ini selalu sulit. Tapi kami harus pergi ke sana dengan keyakinan dan mencoba memainkan sepakbola terbaik kami dan menang."
Saat ini Manchester United masih berada di posisi enam dengan koleksi 40 poin dan tertinggal 12 poin dari pimpinan klasemen Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Stoke City vs Manchester United: 1-1
Liga Inggris 21 Januari 2017, 23:59
-
Mourinho Kembali Tegaskan Tak Beli Pemain di Januari
Liga Inggris 21 Januari 2017, 23:40
-
Mourinho: Young Tak Bilang Apapun Soal Tiongkok
Liga Inggris 21 Januari 2017, 23:20
-
Mourinho Jelaskan Penyebab Kegagalan Depay di MU
Liga Inggris 21 Januari 2017, 22:40
-
'Manchester United Masih Dalam Persaingan Juara'
Liga Inggris 21 Januari 2017, 22:35
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR