Manajer Portugal itu mengambil alih posisi Louis van Gaal di musim panas, usai sebelumnya meraih sukses di Porto, Chelsea, Inter Milan dan Real Madrid.
Jelang laga melawan Liverpool malam nanti, De Gea mengungkap apa yang ia rasakan sejak ditangani oleh manajer berusia 53 tahun.
"Setiap manajer berbeda, dan sekarang kami ditangani Mourinho. Ia adalah manajer top dengan karakter kuat, ia seorang pemenang. Ia membawa karakternya, gairahnya di sepakbola dan juga taktiknya. Ia membawa pemain bagus juga dan sekarang kami harus menunjukkan bahwa kami solid," tutur De Gea di Sky Sports.
"Jose adalah manajer yang sudah memenangkan banyak gelar Premier League dan ia berbicara dengan kami di tiap laga besar untuk memotivasi kami dan meraih kemenangan."
"Kami memiliki tim yang hebat dengan banyak pemain baru, mereka amat bagus dan kami harus menunjukkan itu dan merebut tiap bola, tiap laga, dan coba memainkan sepakbola terbaik kami." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince: Skuat MU Masih Terasa Seperti Skuat Milik Van Gaal
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:47
-
Pogba Minta Waktu Adaptasi di MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:35
-
Kisah Ferguson Coba Minta Howard Webb Tunda Laga MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:09
-
Emre Can: Menghadapi MU adalah Impian!
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 22:58
-
Ince Sebut Liverpool Bisa Ikuti Jejak MU Menangi Trofi EPL
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:06
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR