Cech menjalani debut dengan pasukan Arsene Wenger di Premier League ketika menghadapi West Ham. Dalam laga perdana yang berlangsung di Emirates Stadium tersebut, gawang Cech langsung kebobolan dua gol.
Setelah itu, kapasitas Cech diragukan karena sebelumnya dielukan-elukan ia akan banyak membantu Arsenal meraih juara EPL. Bagaimanapun, Keown tetap percaya Cech merupakan pembelian hebat.
"Cech, ia pembelian istimewa," tutur Keown pada Daily Mail.
"Banyak orang menyalahkannya karena kebobolan di laga awal melawan West Ham. Tapi menurut saya, Anda juga harus melihat barisan pertahanan.
"Arsenal sudah mendapat poin lebih banyak dari seharusnya setelah melihat penampilannya melawan Liverpool," jelas Keown. [initial]
Baca Juga
- Legenda Arsenal: Cuma Beli Petr Cech Saja Tak Cukup
- September, Chelsea Diharapkan Kembali Menggarang
- Terima Kritik Bos Chelsea, Hazard Akui Bermain Buruk
- Van Gaal Segera Jadikan De Gea Sebagai Kiper Utama Lagi
- Bellamy Ragukan Kans Liverpool Tembus Empat Besar
- Klub Boros, Loew Sebut Sebabkan Timnas Inggris Hancur
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Juara Premier League Musim Ini, Chelsea Runner Up
Liga Inggris 4 September 2015, 20:47
-
Merson Prediksi Liverpool Finis di Bawah Crystal Palace
Liga Inggris 4 September 2015, 20:26
-
Penampilan Apik Coquelin Untuk Prancis
Piala Eropa 4 September 2015, 14:00
-
Coquelin Berharap Dipanggil Timnas Prancis
Liga Inggris 4 September 2015, 13:38
-
Januari, Arsenal Bersiap Angkut Cavani
Liga Inggris 4 September 2015, 11:20
LATEST UPDATE
-
Mengapa Liam Rosenior Tak Langsung Debut Usai Resmi Tukangi Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 20:31
-
Manchester United Pilih Pelatih Interim Sampai Akhir Musim?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:58
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Liam Rosenior Boyong 3 Staf dari Strasbourg ke Chelsea, Debut Resmi di Piala FA
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:42
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR