Bola.net - Sebuah pengakuan dituturkan oleh Mason Greenwood. Penyerang muda Manchester United itu mengaku sangat terkesima dengan sosok Edinson Cavani.
Penyerang asal Uruguay itu memasuki babak baru dalam karirnya. Ia merantau ke Inggris di musim panas ini untuk bergabung dengan Manchester United.
Meski pada awalnya sempat diragukan, Cavani mulai tampil ciamik di lini serang MU. Sang striker sukses menjadi pembeda di saat-saat yang krusial.
Greenwood mengaku kagum memiliki rekan setim seperti Cavani. "Dia [Cavani] adalah seorang penyerang top," buka Greenwood kepada MUTV.
Baca komentar lengkap Greenwood di bawah ini.
Kualitas Luar Biasa
Greenwood menilai bahwa Cavani tidak hanya menunjukkan kualitasnya saat pertandingan saja.
Ia menyebut sang pemain sangat profesional termasuk saat berlatih sehingga ia menunjukkan bahwa ia bukan pemain sembarangan.
"Aksi-aksi yang ia lakukan, caranya merawat dirinya, caranya berlatih benar-benar menunjukkan bahwa ia adalah pemain yang top."
Jadi Teladan
Greenwood mengaku senang ada pemain sekaliber Cavani yang bergabung dengan Manchester United.
Ia menilai penyerang 33 tahun itu menjadi teladan yang bagus bagi timnya saat ini, terutama untuk pemain-pemain muda sepertinya.
"Dia mengingatkan saya pada Juan [Mata] dan Juga Nemanja [Matic], dua pemain yang sangat profesional yang kami miliki. Sangat menyenangkan bisa memiliki pemain seperti mereka, karena bagi pemain muda seperti saya, mereka bisa dijadikan teladan." ujarnya.
Kontribusi Bagus
Cavani sejauh ini berkontribusi cukup besar bagi MU.
Sang striker membuat lima gol dan dua assist bagi Setan Merah.
(MUTV)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Gelar Negosiasi Pribadi dengan Gabriel Veron
Liga Inggris 27 Januari 2021, 21:40
-
West Ham Kunci Transfer Jesse Lingard?
Liga Inggris 27 Januari 2021, 21:00
-
Bukan ke Spanyol, Manchester United Kirim Facundo Pellistri ke Belgia?
Liga Inggris 27 Januari 2021, 20:40
-
Manchester United Intip Peluang Daratkan 'The New Michael Ballack'
Bundesliga 27 Januari 2021, 20:20
-
Jarang Bermain, Daniel James Mulai Frustasi di Manchester United
Liga Inggris 27 Januari 2021, 20:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR