Pasalnya, hal tersebut sejatinya bakal bisa menjadi kado khusus bagi suporter, yang sudah hadir menyaksikan laga kandang terakhir Chelsea di musim ini. Namun yang terjadi justru The Blues hanya mampu bermain imbang tanpa gol dengan The Canaries.
"Itu adalah laga terakhir kami di kandang sendiri, kami ingin memberikan rasa puas pada fans, namun sayangnya kami tidak bisa melakukan hal tersebut," tutur Demba Ba pada situs resmi klub.
"Itu sama sekali tidak luar biasa. Kadang anda bermain tanpa ada satu kualitas yang muncul, dan itulah yang terjadi kemarin. Kami sebenarnya hampir bisa menang, namun tidak cukup baik untuk benar-benar melakukannya," pungkasnya.
Chelsea kini berada di peringkat tiga klasemen sementara Premier League dan kemungkinan mereka akan mengakhiri musim ini tanpa trofi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Avram Grant: Tiga Pemain Senior Chelsea Layak Dipertahankan
Liga Inggris 6 Mei 2014, 21:36
-
Chelsea Kerap Tak Bertaji Lawan Tim Kecil, Schurrle Kecewa
Liga Inggris 6 Mei 2014, 16:42
-
Ngebet ke Barca, Courtois Minta Dijual
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 14:54
-
Cahill Puas dengan Capaian Chelsea Musim Ini
Liga Inggris 6 Mei 2014, 11:57
-
Cahill Minta Publik Hormati Penganut 'Parkir Bus'
Liga Inggris 6 Mei 2014, 11:49
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR