Dikabarkan oleh The Express, Louis Van Gaal sendiri sangat menyetujui wacana pemulangan pemain terbaik dunia tersebut. Harga yang diajukan juga sama seperti saat United menjual Ronaldo pada tahun 2009 dulu, 80 juta Pounds.
Jika tawaran tersebut diterima oleh Real Madrid, CR7 dipastikan bakal menerima gaji yang kurang lebih sama dengan pemain bergaji termahal di Premier League saat ini, Wayne Rooney.
Spekulasi kepergian Ronaldo di akhir musim memang sangat santer diberitakan. Selain karena buruknya hubungan Ronaldo dengan Madridista, baru-baru ini kapten Timnas Portugal itu diancam akan dijatuhi sanksi oleh presiden La Liga akibat selebrasinya di El Clasico.
Hal itu dianggap terlalu berlebihan karena CR7 hanya berniat mengekspresikan kegembiraannya. Sedangkan dulu, Lionel Messi pernah menendang bola secara sengaja ke arah suporter Real Madrid, namun federasi Spanyol tidak mengambil tindakan apapun. [initial]
Baca Juga:
- Suarez Bantah Ada Konspirasi Messi Pichichi
- Ivanovic Pede Bisa Jinakkan Ronaldo
- Lupakan Clasico, Eks Barca Jadi Korban Keisengan Ronaldo
- Henry: Messi yang Terbaik, Tapi Ronaldo Layak Dihormati
- Morata: Ketika Semuanya Buruk, Ronaldo yang Pertama Hibur Saya
- Bersikap Tak Pantas, Busquets Ingatkan Ronaldo
- Tawarkan Kemaluan Pada Wasit, Ronaldo Bakal Dihukum
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mascherano: Barca Sudah Lewati Masa Sulit
Liga Spanyol 27 Maret 2015, 22:57
-
Pepe Reina Sarankan De Gea Tolak Real Madrid
Liga Inggris 27 Maret 2015, 21:31
-
'Sterling Bisa Buat Kesalahan Dengan Pilih Real Madrid'
Liga Inggris 27 Maret 2015, 20:57
-
El Clasico, Messi Sempat Minta Wasit Kartu Merah Ronaldo
Liga Spanyol 27 Maret 2015, 17:36
-
Alaba Bantah Terima Rayuan Madrid
Liga Spanyol 27 Maret 2015, 15:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR