
Bola.net - Ada update menarik seputar transfer Joao Felix ke Chelsea. Sang pemuda dikabarkan siap potong gaji demi bisa bergabung kembali dengan The Blues.
Dua hari terakhir, nama Felix kembali dikaitkan dengan Chelsea. Ia jadi target transfer The Blues setelah tim asal London Barat itu gagal merekrut Samu Omorodion.
Pemain 24 tahun itu dilaporkan sangat antusias untuk kembali ke Chelsea. Ia sempat enam bulan memperkuat The Blues dan ia ingin kembali ke sana.
The Telegraph melaporkan bahwa Felix siap berkorban untuk bergabung dengan Chelsea. Ia rela potong gaji agar bisa kembali ke Stamford Bridge.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Siap Potong Gaji

Menurut laporan tersebut, Felix siap berkorban besar untuk bisa bergabung dengan Chelsea.
Ia tahu bahwa Chelsea saat ini memiliki beban gaji yang besar. Sehingga transfernya bakal rumit.
Itulah mengapa Felix siap berkorban dengan potong gaji, agar transfernya ke Chelsea bisa jadi kenyataan.
Nego Transfer

Menurut laporan yang sama, Chelsea dan agen Felix, Jorge Mendes saat ini sedang mencoba untuk menuntaskan transfer ini.
Sang agen mencoba meyakinkan Chelsea untuk menebus Felix dari Atletico Madrid. Mendes juga mencoba meyakinkan Atletico untuk tidak memasang harga terlalu tinggi untuk Felix.
Felix berharap transfernya lekas selesai sehingga ia bisa bergabung dengan Chelsea.
Tidak Terpakai

Atletico Madrid secara garis besar tidak akan menghalangi kepindahan Felix ke Chelsea. Karena sang pemain tidak masuk dalam rencana Diego Simeone.
Jadi Atletico menunggu Chelsea mengajukan tawaran yang sesuai dengan keinginan mereka untuk sang pemuda.
Klasemen Premier League
(The Telegraph)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Pertama Langsung Menggila, Cole Palmer Dihadiahi Kontrak Baru di Chelsea
Liga Inggris 13 Agustus 2024, 21:40
-
Demi Gabung Chelsea, Joao Felix Rela Potong Gaji
Liga Inggris 13 Agustus 2024, 20:08
-
Lah? Sudah Tes Medis di Atletico Madrid, Conor Gallagher Disuruh Balik ke Chelsea?
Liga Inggris 13 Agustus 2024, 18:20
-
Eks Chelsea Ini Semakin Dekat Gabung Manchester United
Liga Inggris 13 Agustus 2024, 17:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR