Bola.net - - Bos Timnas , Didier Deschamps, tidak memasukkan nama striker Manchester United, Anthony Martial, dalam laga mereka berikutnya melawan Paraguay, Swedia dan Inggris.
Deschamps mengatakan bahwa ia khawatir dengan minimnya kesempatan bermain yang didapatkan oleh sosok berusia 21 tahun di Old Trafford musim ini.
Sang manajer mengatakan di Sportsmole: "Meski Anthony bermain lebih sering dengan cederanya Zlatan dia tidak terlalu banyak mendapat kesempatan. Dia sudah melakukan beberapa hal yang bagus, namun dia tak setajam sebelumnya."
"Dua hal itu ada kaitannya. Mungkin dia kehilangan sedikit rasa percaya diri, sedikit ritme. Dia memiliki kualitas, potensi, seperti yang ia tunjukkan musim lalu. Namun wajar saja ini terjadi - musim yang ia jalani sebelumnya amat luar biasa."
Anthony Martial
"Ada pergantian pelatih, mungkin sistem bermain yang berbeda juga. Anda tahu itu bisa terjadi bahkan pada pemain yang lebih berpengalaman, itu terjadi sepanjang waktu."
"Ada sedikit penurunan, kurangnya rasa percaya diri. Hal ini bisa membutuhkan sedikit waktu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Kedua, Mourinho Pantang Buat Kesalahan
Liga Inggris 19 Mei 2017, 20:55
-
Musim Depan Mourinho Yakin MU Bisa Bersaing Rebut Trofi Juara EPL
Liga Inggris 19 Mei 2017, 19:43
-
Kiper MU Ini Berharap Terus Dipercaya Mourinho
Liga Inggris 19 Mei 2017, 15:20
-
Deschamps Anggap Permainan Martial Menurun
Liga Inggris 19 Mei 2017, 12:55
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR