Di Maria datang ke Old Trafford pada musim panas tahun 2014 dari Real Madrid. Ia memecahkan rekor transfer paling mahal United pada waktu itu.
Satu musim bersama MU, Di Maria gagal bersinar. Kemudian ia dijual dengan harga 44 juta pounds ke PSG pada bursa transfer musim panas tahun lalu.
Bersama PSG, pemain asal Argentina tersebut tengah bersiap kembali ke Inggris ketika bertemu dengan Chelsea di Liga Champions. Di Maria tak ingin mengaitkan pengalamannya di Inggris ketika bertemu dengan The Blues.
"Manchester United adalah pengalaman menyedihkan. Segala sesuatu tak seperti yang saya harapkan. Saya kecewa dan semua itu tak akan membantu," ucap Di Maria pada L'Equipe.
"Jujur saja saya sudah tak ingat apa yang terjadi dan saya tak ingin mengenangnya. Tapi intinya saya bahagia di sana," terang pemain 27 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria Tak Ingin Kenang Pengalaman Buruk di MU
Liga Inggris 5 Februari 2016, 21:52
-
Bosan di Bangku Cadangan, Ibra Isengi Rekan Setim
Open Play 4 Februari 2016, 11:43
-
Liga Spanyol 3 Februari 2016, 10:01

-
Liga Inggris 3 Februari 2016, 07:21

-
7 Klausul Nyleneh di Kontrak Bintang Sepakbola Dunia
Editorial 3 Februari 2016, 05:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR