Seperti diketahui, FIFA melakukan investigasi terkait insiden gigitan Suarez kepada bek Italia, Giorgio Chiellini pada laga yang dimenangkan Uruguay dengan skor 1-0 tersebut.
Bila terbukti melakukan gigitan, maka itu akan menjadi yang ketiga setelah insiden di Ajax Amsterdam dan di Liverpool, ketika dia menggigit lengan bek Chelsea, Branislav Ivanovic.
Selain insiden gigitan itu, Suarez sendiri sempat terlibat insiden rasial kepada bek Manchester United, Patrice Evra. Insiden-insiden inilah yang diyakini Fowler bisa membuat Liverpool kehabisan kesabaran.
"Sebagian besar fans Liverpool mencintainya sebagai pemain. Namun dia terus menyeret nama klub kepada lumpur. Itu tak bisa dibenarkan, terutama setelah bagaimana mereka membantunya terakhir kali. Saya tak akan terkejut bila Suarez hengkang saat ini," ujarnya kepada talkSPORT.
"Dia orang yang berbeda di lapangan. Saya bingung. Dia menyeret nama baik Liverpool ke dalam lumpur lagi dan lagi. Itu tak bisa dibenarkan dan saya tak bisa terus membelanya," tandasnya.[initial]
Gosip Transfer Terus Bergulir:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Phil Thompson: Liverpool Telah Dapatkan Alexis Sanchez
Liga Inggris 25 Juni 2014, 21:14
-
Kuyt Dukung Suarez Bertahan di Liverpool
Liga Champions 25 Juni 2014, 20:06
-
Dianggap Rusak Nama Baik Liverpool, Suarez Diminta Hengkang
Liga Inggris 25 Juni 2014, 16:50
-
Sanksi Gigitan Suarez Bisa Berimbas ke Liverpool
Piala Dunia 25 Juni 2014, 15:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR