
Bola.net - Situasi internal Manchester United dilaporkan kian memburuk. Setelah Dean Henderson dikabarkan marah besar kepada sang manajer, Ralf Rangnick.
Beberapa pekan terakhir, situasi internal Manchester United bisa dikatakan memburuk. Ada perpecahan antara para pemain MU dengan Ralf Rangnick.
Namun beberapa pemain seperti Fred dan Harry Maguire membantah kabar itu. Mereka menyebut hubungan skuat MU dengan Rangnick relatif harmonis.
Laporan Webby O'Neill Show, friksi di internal MU memang nyata adanya. Terbaru, friksi itu melibatkan Dean Henderson dan Ralf Rangnick.
Apa yang terjadi dengan Henderson dan Rangnick? Simak selengkapnya di bawah ini.
Ingkar Janji
Menurut laporan tersebut, Henderson marah besar kepada Rangnick. Karena sang manajer ingkar janji padanya.
Sang kiper dilaporkan seharusnya bermain di awal pekan kemarin. Ia dijanjikan menjadi starter melawan Aston Vilal di ajang FA Cup.
Namun kenyataannya, Rangnick lebih memilih De Gea yang jadi starter. Alhasil Henderson marah besar kepada sang manajer karena ia merasa ditipu.
Semakin Memburuk
Menurut laporan lain yang beredar, kondisi Henderson dan Rangnick kini semakin memburuk. Pasalnya sebelum ini, Rangnick sempat bermasalah dengan sang kiper.
Beberapa pekan yang lalu, Henderson mengajukan permintaan untuk pindah. Ia meminta dipinjamkan ke klub lain agar bisa mendapatkan kesempatan bermain.
Namun Rangnick menolak dan memaksa Henderson bertahan di MU. Alhasil sang kiper kesal dengan sang manajer.
Berubah Pikiran
Menurut laporan terbaru yang beredar, Rangnick mulai berubah pikiran mengenai Henderson. Ia tidak akan mempertahakan Henderson.
Sang kiper kabarnya akan dipinjamkan ke klub lain dalam waktu dekat agar ia bisa mendapatkan jam bermain.
Klasemen Premier League
(Webby O'Neill Show)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dean Henderson Ingin Cabut, Bos Manchester United Bisa Memaklumi
Liga Inggris 14 Januari 2022, 21:01
-
Jumpa Aston Villa, Ralf Rangnick Optimistis MU Bisa Raih Kemenangan
Liga Inggris 14 Januari 2022, 20:40
-
Lawan Aston Villa, Empat Pemain Manchester United Bakal Comeback
Liga Inggris 14 Januari 2022, 20:20
-
Batal Mudik, Edinson Cavani Bakal Gabung Barcelona?
Liga Spanyol 14 Januari 2022, 20:07
-
Patrice Evra: Paul Pogba Bertahan di MU? Kayaknya Enggak!
Liga Inggris 14 Januari 2022, 19:52
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR