Klub asal Prancis itu bersiap untuk memberikan sosok berusia 32 tahun itu kontrak dengan durasi tiga musim guna meyakinkannya meninggalkan Stamford Bridge di musim panas ini, menurut laporan yang diturunkan oleh The Mirror.
Cech disebut tengah kecewa usai ia hanya menghuni bangku cadangan, setelah Jose Mourinho lebih memilih Thibaut Courtois sebagai kiper utama The Blues di pekan perdana Premier League 14/15.
Situasi yang dialami oleh Cech juga dikabarkan menarik minat PSG, dan kedua klub kini bakal saling bersaing untuk mendapatkan kiper yang hingga kini masih dianggap sebagai salah satu yang terbaik di dunia. [initial]
Baca Juga:
- Arteta Cedera, Waktunya Wenger Angkut Khedira?
- Absen Dua Laga, Arteta Perpanjang Daftar Cedera Arsenal
- Tak Kunjung Dapat Striker, Liverpool Berniat Pinjam Balotelli
- Scholes Takut United Alami Era Keterpurukan Seperti Liverpool
- Arsenal Persilahkan Galata Ambil Podolski
- Gila! Fans Ini Ubah Nama Jadi Manchester United dan Tato MU di Kepala
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barter Destro dan Torres Ternyata Hoax
Liga Italia 21 Agustus 2014, 23:46
-
Agen: Mattia Destro Suka Chelsea
Liga Italia 21 Agustus 2014, 22:39
-
Hazard Temani Messi di Cover FIFA 15
Bolatainment 21 Agustus 2014, 22:33
-
Blanc Akui PSG Sulit Dapatkan Di Maria
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2014, 22:13
-
Agen: Chelsea Memang Inginkan Mattia Destro
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 20:33
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR